Destinasi Wisata Di Pulau Indah Papua
Destinasi Wisata Di Pulau Indah Papua – Indonesia bagian timur emang juara soal urusan alam dan budaya. Setuju kan, Sobat Pesona? Nah, semua yang indah-indah ini dimiliki oleh tanah Papua, pulau terbesar kedua di dunia. Tahukah Sobat Pesona, demi menjaga keasrian alamnya, Papua punya taman nasional terbesar di Asia Tenggara, lho! Taman tersebut adalah Taman …